Program Kegiatan Sekolah Lapang Tanaman Bawang Merah di Desa Bantimurung 

    Program Kegiatan Sekolah Lapang Tanaman Bawang Merah di Desa Bantimurung 
    Program Kegiatan Sekolah Lapang Tanaman Bawang Merah di Desa Bantimurung 

    TONDONG TALLASA - - Bhabinkamtibmas desa bantimurung Bripka Saiful Hidayat mengikuti penyuluhan kegiatan Sekolah Lapang tanaman bawang merah yang bertempat di kantor BPP kecamatan Tondong tallasa.Sabtu, 22 Juli 2023.

    BPP tondong tallasa mengadakan pertemuan pertama Kegiatan tersebut dibuka oleh Dinas Pertanian Kabupaten Pangkep kegiatan sekolah lapang ini berkolaborasi dengan kepala dinas pertanian dan politani kabupaten Pangkep.

    dengan kegiatan persiapan lahan dan penanaman bibit bawang merah bersama petani. Pada kegiatan tersebut BPP tondong tallasa berencana mengadakan 4 kali pertemuan dalam kurun waktu 2 minggu sekali. Pertemuan kedua para petani akan diajarkan cara pemeliharaan tanaman dan akan dilanjutkan pengendalian OPT pada pertemuan ketiga serta kegiatan panen, pasca panen, AUT pada pertemuan terakhir. Selain itu, BPP tondong tallasa juga memberikan wawasan lain yang masih berkaitan dengan bidang pertanian guna mendukung proses penanaman bawang merah.

    Melalui pertemuan tersebut petani dapat mengetahui proses penanaman bibit bawang merah dari awal hingga akhir. Disamping itu petani juga dapat mengembangkan kemampuan mereka dibidang holtikultura. Tidak hanya penanaman bibit bawang merah saja yang diajarkan dalam kegiatan tersebut. Petani muda juga belajar bagaimana proses pemeliharaan tanaman, pengendalian OPT, pembuatan pupuk, serta bagaimana kegiatan pasca panen pada tanaman bawang merah. 

    Bhabinkamtibmas menyampaikan kepada para petani dan juga dinas pertanian Diharapkan dengan adanya program sekolah lapang tanaman bawang merah dapat memajukan holtikultura yang ada di desa bantimurung khususnya pada kecamatan tondong tallasa. Sekolah lapang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan petani dalam bidang holtikultura serta memajukan ekonomi masyarakat dalam bidang pertanian.

    Kapolsek tondong tallasa Iptu junardi.SH mengatakan kepada Bhabinkamtibmas agar dalam kegiatan setiap kegiatan pembinaan yang ada di desa agar selalu memantau kegiatan dan tetap jaga keamanan.

    Kegiatan berakhir pukul 14.45 wita dalam kegiatan aman dan kondusif ( Farman/ Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Peringatan Hari Bhakti Adhyaksa ke - 63...

    Artikel Berikutnya

    Meningkat Dari Pratama ke Madya, Pangkep...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Kasum TNI Berikan Pembekalan Pada Executive Course Cohort-7 Unhan RI
    Patut Ajungi Jempol, Sejumlah Prestasi Sudirman Sulaeman Saat Jabat Dua Tahun Gubernur Sulawesi Selatan
    Sambut HUT ke 56, PT Semen Tonasa Gelar Sejumlah Kegiatan Sosial Lomba  Seni dan Olah Raga
    KM Sabuk 52 Sandar di Pulau Sapuka, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bripka Amrullah Pantau Kondisi Keamanan 
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Warga Aktif Jaga Kamtibmas di Pulau Sapuka
    Mantan Bupati Pangkep Dua Periode Syamsuddin Hamid Jurkam  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu MYL- ARA
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya dan Babinsa Sambangi Warga
    Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Pangkep Serahkan Bantuan Bahan Pustaka ke Kepala Desa 
    Tingkatkan Kepedulian Sosial, PT Semen Tonasa Kembali Gelar Aksi Donor Darah
    KM Berguna Sandar di Pulau Sapuka, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Lakukan Pengamanan
    Pembukaan Segel Kantor Desa Kapoposang Bali, Kapolsek Liukang Tangaya Iptu Muhtar: Sudah Ada Kesepakatan 
    KM Sabuk 52 Sandar di Pulau Sapuka, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bripka Amrullah Pantau Kondisi Keamanan 
    Dugaan Tindak Pidana Korupsi PT Surveyor Indonesia Cabang Makassar, Tim Penyidik Pidsus Kajati SulSel Kembali Tetapkan dan Tahan 1 Orang Tersangka
    5th Anniversary PKS Polres Luwu,  Kapolres Luwu AKBP Arisandi : Mereka Role Model Tertib Berlalu Lintas Bagi Pelajar 
    Dimusnahkan Ratusan Butir Ekstasi dan Puluhan Kilo Narkotika, Kapolda Sulsel :  Selamatkan 300 Ribu Jiwa Generasi Muda Indonesia.
    LSM KMAK Sulselbar dan LP - SIBUK  Beri Apresiasi Kinerja Kejati Sulsel  dalam Pemberantasan Korupsi
    Berbagi di Bulan Ramadan, Pengurus PGRI Kecamatan Labakkang Serahkan Bantuan di Panti Asuhan Hudayah Mawaddah Warahma di Labakkang

    Ikuti Kami